Thomas Aquinas. Suara Hati
Table of Contents
Thomas Aquinas |
Apabila kita masuk ke dalam situasi keputusan konkret, di mana kita harus memilih antara yang baik dan yang buruk, hati nurani menjadi suara hati yang mengatakan kepada kita apa yang wajib kita lakukan. Suara hati bisa keliru! Apabila manusia berlaku melawan suara hatinya, ia langsung merasa tidak bernilai. Karena itu, dalam situasi konkret suara hatilah norma paling akhir yang harus diikuti manusia. Tidak pernah ia boleh bertindak melawan suara hatinya.
Ket. klik warna biru untuk link
Sumber
Suseno, Franz Magnis. 1996. 13 Tokoh Etika; Sejak Zaman Yunani Sampai Abad Ke-19. Kanisius. Jogjakarta
Download
Baca Juga
1. Thomas Aquinas
2. Thomas Aquinas (1225-1274)
3. Aliran Filsafat. Thomisme
4. Thomas Aquinas. Tujuan Terakhir Manusia: Pandangan yang Membahagiakan
5. Thomas Aquinas. Rahmat
6. Thomas Aquinas. Kehendak Bebas Manusia
7. Thomas Aquinas. Hukum Kodrat
8. Thomas Aquinas. Hukum Kodrat dan Hukum Abadi
Post a Comment