Soal Pendalaman Materi Esai dan Skala Sikap Kelas XI Bab 1. Struktur Sosial [KTSP]

1. Sebutkan faktor-faktor pendorong stratifikasi sosial terbuka dalam masyarakat
2. Apa perbedaan sistem kasta dengan sistem kelas?
3. Sebutkan akibat-akibat stratifikasi sosial di dalam masyarakat!
4. Apa perbedaan antara diferensiasi dengan stratifikasi!
5. Jelaskan hal-hal yang mendorong perbedaan penilaian pria dan wanita dalam suatu masyarakat!
6. Mengapa perbedaan ras, etnis, klan, dan agama dimasukkan ke dalam kemajemukan masyarakat?
7. Bagaimana ciri-ciri fisik ras Mongoloid, Kaukasoid, dan Negroid?
8. Mengapa terjadi subras yang memiliki ciri fisik berbeda dengan ras pokok?
9. Buatlah kriteria suku-suku bangsa di Indonesia berdasarkan ras (buatlah dalam bentuk tabel)
10. Mengapa diferensiasi sosial lebih demokratis dibandingkan stratifikasi sosial?
11. Di sekitar tempat tinggal Anda, apakah ada yang memiliki ras atau suku bangsa yang berbeda dengan Anda? Sebutkan nama ras dan etnisnya!
12. Bagaimana menjalin hubungan yang baik dengan orang yang berbeda ras atau suku bangsa sehingga terhindar dari konflik?
13. Bagaimana tanggapan Anda tentang gender di Indonesia?
14. Suku bangsa sangat erat kaitannya dengan kebudayaan. Jelaskan!
15. Setiap profesi memiliki fungsi yang berbeda. Mengapa demikian? Berikan contohnya!
16. Apa yang dimaksud stratifikasi sosial?
17. Mengapa di dalam masyarakat sederhana masih ada anggapan bahwa kaum lelaki memiliki derajat yang lebih tinggi daripada kaum wanita?
18. Buatlah gambar stratifikasi yang ada di lingkungan sekolah, dan berikan penjelasannya.
19. Buatlah gambar bagan stratifikasi yang terdapat di negara demokratis dan beri penjelasannya.
20. Apa saja ciri atau karakteristik stratifikasi sosial?
21. Mengapa dalam masyarakat timbul stratifikasi?
22. Apa dasar-dasar terbentuknya stratifikasi sosial?
23. Apa fungsi stratifikasi sosial di masyarakat?
24. Jelaskan apa yang dimaksud dengan:
a. Ascribed status
b. Achieved status
c. Assigned status
25. Adakah stratifikasi di dalam keluarga Anda? Jelaskan

Berilah tanda centang (V) dalam kolom skala sikap berikut ini. 


Keterangan.
S=Setuju    AS=Agak Setuju        KS=Kurang Setuju    TS=Tidak Setuju


Ket. klik warna biru untuk link

Download Soal di Sini 

Lihat Juga 
1. Soal Pendalaman Materi Esai Kelas XI. Evaluasi Semester Ganjil [KTSP]
2. Soal Pendalaman Materi Pilihan Ganda Kelas XI. Evaluasi Semester Ganjil [buku 2] [KTSP]
3. Soal Pendalaman Materi Pilihan Ganda Kelas XI. Evaluasi Semester Ganjil [buku 1] [KTSP]
4. Soal Pendalaman Materi Esai dan Skala Sikap Kelas XI Bab 3. Mobilitas Sosial [KTSP]
5. Soal Pendalaman Materi Pilihan Ganda Kelas XI Bab 3. Mobilitas Sosial [KTSP] [Buku 2]
6. Soal Pendalaman Materi Pilihan Ganda Kelas XI Bab 3. Mobilitas Sosial [KTSP] [Buku 1]
7. Soal Pendalaman Materi Esai dan Skala Sikap Kelas XI Bab 2. Konflik dan Integrasi Sosial [KTSP]
8. Soal Pendalaman Materi Pilihan Ganda Kelas XI Bab 2. Konflik dan Integrasi Sosial [KTSP] [Buku 2]
9. Soal Pendalaman Materi Pilihan Ganda Kelas XI Bab 2. Konflik dan Integrasi Sosial [KTSP] [Buku 1]
10. Soal Pendalaman Materi Pilihan Ganda Kelas XI Bab 1. Stratifikasi Sosial [KTSP] [Buku 2] 
11. Soal Pendalaman Materi Pilihan Ganda Kelas XI Bab 1. Struktur Sosial dan Diferensiasi Sosial [KTSP] [Buku 2]
12. Soal Pendalaman Materi Pilihan Ganda Kelas XI Bab 1. Bentuk-bentuk Struktur Sosial [KTSP] [Buku 1]

Baca Juga
1. Soal Uji Kompetensi Esai Kelas XI Bab 5. Mobilitas Sosial
2. Soal Uji Kompetensi Esai Kelas XI Bab 4. Integrasi Sosial
3. Soal Uji Kompetensi Esai Kelas XI Bab 3. Konflik Sosial 
4. Soal Uji Kompetensi Esai Kelas XI Bab 2. Stratifikasi Sosial 
5. Soal Uji Kompetensi Esai Kelas XI Bab 1. Diferensiasi Sosial
6. Soal Uji Kompetensi Pilihan Ganda Kelas XI Bab 5. Mobilitas Sosial
7. Soal Uji Kompetensi Pilihan Ganda Kelas XI Bab 4. Integrasi Sosial 
8. Soal Uji Kompetensi Pilihan Ganda Kelas XI Bab 3. Konflik Sosial
9. Soal Uji Kompetensi Pilihan Ganda Kelas XI Bab 2. Stratifikasi Sosial
10. Soal Uji Kompetensi Pilihan Ganda Kelas XI Bab 1. Diferensiasi Sosial
          
Materi Ajar 
Bab 1 Kelas XI. Struktur Sosial [KTSP]
Aletheia Rabbani
Aletheia Rabbani “Barang siapa yang tidak mampu menahan lelahnya belajar, maka ia harus mampu menahan perihnya kebodohan” _ Imam As-Syafi’i

Post a Comment for "Soal Pendalaman Materi Esai dan Skala Sikap Kelas XI Bab 1. Struktur Sosial [KTSP]"